Rangkaian Fenomena Langit di Oktober 2020, Puncak Terjadinya Hujan Meteor Salah Satunya!

- 7 Oktober 2020, 14:42 WIB
ilustrasi hujan meteor
ilustrasi hujan meteor /Pikiran-rakyat.com

Tenang saja, kamu tak memerlukan teleskop untuk bisa melihatnya kok. Namun pastikan kamu berada di area yang lapang sehingga langit tidak tertutup gedung, pohon, dan lain sebagainya. 

2) Pada 10 Oktober 2020: Puncak Terjadinya hujan meteor Taurit Selatan

Pada 10 Oktober, peristiwa hujan meteor Taurit Selatan yang berasal dari rasi bintang Taurus ini akan berada di puncaknya.

Taurid Selatan akan menyuguhkan sekitar lima meteor setiap jamnya. Kamu bisa mulai mengamati peristiwa ini pada pukul 00.00 waktu daerahmu. Cukup cari rasi bintang Taurus yang berada tepat di atas kepala.

Baca Juga: Rapat Paripurna Dipercepat, Upaya Sterilisasi Menghindari Penyebaran Covid-19

3) Pada 14 Oktober 2020: Terjadinya Konjungsi Bulan dan Venus

Pada 14 Oktober 2020, sebaiknya kamu bangun pagi, deh. Sebab kamu berkesempatan untuk menyaksikan konjungsi antara Bulan dan Venus menjelang Matahari terbit.

Peristiwa ini tak boleh dilewatkan karena kedua benda langit itu akan tampak sangat terang di langit yang temaram. 

Bulan dan si bintang kejora akan terpisahkan jarak 4 derajat saja. Kamu bisa mulai mengamati langit timur pukul 03.20. Peristiwa ini akan berakhir saat Matahari mulai terbit. 

Baca Juga: Hastag Puan Maharani, Netizen Sebut ‘Bung Karno’ Menangis Lihat Anak Cucunnya

Halaman:

Editor: Ika Sholekhah Putri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x