Cek BLT BPJS Ketenagakerjaan di Link bpjsketenagakerjaan.go.id Tahap 6 Akan Segera Cair!

- 8 Desember 2020, 12:20 WIB
BSU/BLT BPJS ketenagakerjaan Termin II tahap IV sudah cair
BSU/BLT BPJS ketenagakerjaan Termin II tahap IV sudah cair /Kemnaker

LINGKAR MADIUN - Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (Kemnaker) telah mengalirkan BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 5 pada 25 November 2020 lalu.

Sementara akhir- akhir ini muncul rumor atau berita bahwa akan ada pencairan BPJS Ketenagarkerjaan tahap 6.

Baca Juga: 10 Hadiah Natal 2020 Terbaik Untuk Pacar yang Membuat Terpesona

Baca Juga: Cek Syarat Daftar Mendapatkan Bansos BLT KPM PKH Rp3,5 Juta dari Kemensos di dtks.kemensos.go.id

Pada tahap ke 5 lalu , total BLT BPJS Ketenagakerjaan ini telah cair 5 tahap dengan penerima total mencapai 11 juta orang yang terkenal di seluruh Indonesia.

Bagi Anda yang ingin memastikan data-data di BPJS Ketenagakerjaan lengkap, bisa mengecek lewat link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id, berikut ini cara-caranya:

Baca Juga: Horee!! Kartu Prakerja Gelombang 12 Bakal Dibuka Tahun Depan, Segera Login di www.prakerja.go.id

1. Klik link bpjsketenagakerjaan.go.id
2. Klik ‘daftar pengguna’ (bagi karyawan yang belum memiliki akun)

3. Pilih Segmen ‘PU’ (Penerima Upah)
4. Masukkan e-mail
5. Klik ‘Kirim’

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x