4 Weton Ini Disebut Suci dan Sakti, Primbon Jawa Mengatakan Mereka Jelmaan Ratu Pantai Selatan

30 Desember 2021, 10:54 WIB
4 weton yang disebut suci dan sakti menurut Primbon Jawa. /Pixabay/Free-Photos

 

LINGKAR MADIUN – Weton merupakan hari kelahiran yang disebut dalam Primbon Jawa memiliki arti dan makna didalamnya.

Dengan weton tersebut, Primbon Jawa bisa menjelaskan antara kecocokan pasangan, menentukan karakter, rezeki, jodoh, kesuksesan seseorang, dan bahkan lebih dari itu.

Dilansir Lingkar Madiun dari kanal YouTube Nusantarago disebutkan ada 4 weton dan tergolong suci.

Baca Juga: Kiper Thailand Mendapat Kabar Duka Menjelang Kick Off Leg Pertama Final Piala AFF 2020 Melawan Indonesia

Rupanya weton dibawah dilindungi oleh khodam ratu pantai selatan atau yang dikenal dengan Nyi Roro Kidul. Hingga ia pemilik weton ini memiliki kekuatan khusus dalam dirinya. 

Primbon Jawa dalam mengartikannya menganggap pemilik weton ini bakal dihormati dan disegani.

Sebab, dia bisa memiliki kesaktian dan dapat menampilkan kemampuannya layaknya jelmaan khodam ratu pantai selatan.

Baca Juga: 5 Zodiak Berubah Drastis di Tahun 2022, Bernasib Hebat, Awalnya Melarat Jadi Mujur Kaya Raya

1. Selasa Kliwon 

Menurut Primbon Jawa, Selasa Kliwon merupakan weton dengan nilai neptu besar yaitu 11. Berdasarkan kamusnya, dia pemilik weton tersebut memiliki watak unik layaknya aras tuding atau angora kasih. 

Artinya, sering mendapatkan kesempatan atau keberuntungan lebih awal dalam berbagai hal. Bahkan orang jawa percaya akan weton ini dianggap lebih mencengkram dan identik dengan hal-hal mistis.

Seperti halnya, orang yang meninggal di hari Selasa Kliwon akan diburu oleh pencari sebab dianggap penting. 

Baca Juga: Rematik Reda, Nyeri Sendi Hilang Selamanya, Cukup Rebus 3 Bahan Dapur Ini, Mudah Bikinnya

2. Kamis Pon 

Menurut primbon jawa weton Kamis Pon juga merupakan weton yang paling disukai oleh khodam dari Ratu Pantai Selatan.

Dia juga memiliki karakter seperti ksatria dan pantas mendapat pulung seorang pemimpin. Meskipun sebagai seorang pemimpin yang pandai beradaptasi. 

Konon, orang yang lahir pada Kamis Pon memiliki wahyu kembang kantil. Artinya, yang apabila dia pria maka akan sangat memikat banyak sekali wanita.

Begitu sebaliknya, jika wanita maka pesonanya tiada bandingan. 

Baca Juga: Sambut Tahun Baru 2022, Berikut Daftar Weton yang Dianggap Miliki Resolusi Paling Beruntung di Awal Tahun

3. Jumat Wage

Selanjutnya weton yang didampingi oleh khodam dari Ratu Pantai Selatan adalah Jumat Wage.

Dalam hal ini, weton tersebut tidak dapat mengendalikan energi alami dan kekuatan supranatural yang bersumber dari Pantai Selatan. 

Sehingga, dia seharusnya lebih mendekat kepada Allah agar senantiasa diberi keberuntungan dan mampu meredam semua kekuatan. 

Baca Juga: Brentford vs Manchester City: Phil Foden Semakin Memperpanjang Kemenangan Beruntun ke-10 dan Kokoh di Puncak

4. Jumat Kliown

Dalam kamus Primbon Jawa, Jumat Kliwon dianggap keramat bagi semua orang serta terkesan kanker. Tidak menutup kemungkinan weton ini juga dilindungi oleh khodam dari Ratu Pantai Selatan 

Dari situ, pesona yang didapat oleh orang tersebut dapat memiliki karakter baik dan senantiasa menjadi sosok hangat. Sekaligus dia juga mempunyai bakat untuk mengayomi orang yang disekitarnya. 

Itulah tadi pemilik weton yang disebut dalam Primbon Jawa masih ada kaitannya dengan khodam Nyi Roro kidul. Semoga bermanfaat.***

 

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: YouTube Nusantarago

Tags

Terkini

Terpopuler