5 Fenomena Astronomi Paling Menarik di Tahun 2020, Ada Fakta Menarik Terkait Penemuan Air di Bulan

- 16 Desember 2020, 15:06 WIB
Ilustrasi astronomi
Ilustrasi astronomi /Unsplash/Maarten Verstraete

4. Ledakan Terbesar Sejak Big Bang

Para astronom berhasil mengukur ledakan terbesar dalam sejarah alam semesta.

Sebuah lubang hitam supermasif yang melepaskan semburan energi yang begitu kuat sehingga menciptakan cekungan selebar 15 kali diameter Bimasakti pada plasma yang mengelilingi galaksi induknya.

Ledakan tersebut terjadi pada jarak 240 juta tahun cahaya di arah rasi bintang Ofiukus. Jarak yang sangat jauh dari Bumi sehingga kita masih aman dari dampak ledakannya.

Baca Juga: Shio ini Sangat Mementingkan Karier Daripada Apapun, Cek Apakah Ini Shio Kamu ?

Baca Juga: Ramalan Shio Hari Ini, Si Monyet yang Seenaknya Dalam Hal Percintaan

5. Penemuan Fosfin di Planet Venus

Pada September 2020 kemarin, suatu hasil penelitian terhadap planet tetangga terdekat bumi, Venus dipublikasikan oleh astronom.

Dalam publikasi tersebut, fosfin ditemukan di antara awan yang menggantung di langit Venus. Dibumi, gas fosfin hanya diproduksi oleh organisme hidup, sehingga muncul spekulasi mengenai keberadaan kehidupan biologis di Venus.

Meskipun begitu, analisis lanjutan dari para astronom lainnya mengungkapkan bahwa keberadaan fosfin di Venus tidak sekuat yang diperkirakan sebelumnya, terdapat masalah terkait data asli.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Infoastronomy.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah