Ramalan Jayabaya di Tahun Ganjil 2021 Mengungkapkan Semakin Banyak Anak Haram dan Orang Telanjang, Benarkah?

- 23 Juni 2021, 12:49 WIB
ilustrasi Prabu Jayabaya
ilustrasi Prabu Jayabaya /Instagram @realhistoryuncovered
 
 
LINGKAR MADIUN - Di tahun ganjil 2021 ini Jayabaya sudah meramalkan bahwa 2021 termasuk tahun Suryo dalam zaman Kala Surata.
 
Menurut gambaran tahun 2021 yang diramalkan Prabu Jayabaya dikutip dari Jurnal Ramalan Jayabaya Tulisan Ahmad Abu Hamid? simak penjelasannya berikut ini
 

1. Sedulur mangan sedulur, artinya saudara akan memakan saudaranya

2. Konco dadi musuh,  artinya kawan akan menjadi lawan

3. Guru disatru, artinya guru akan dimusuhi

4. Tonggo podo curigo, artinya tetangga akan  saling curiga

Baca Juga: Ramalan Karir Aquarius 23 Juni 2021 : Sudah Waktunya Anda Speak Up Menyumbangkan Gagasan Besar

5. Pedagang akeh sing keplarang, artinya pedagang banyak yang tenggelam/khilaf

6. Wong main akeh sing dadi, artinya penjudi semakin merajalela

7. Akeh barang harom, artinya semakin banyak barang haram

8. Akeh anak harom, artinya semakin banyak anak haram

Baca Juga: Palestina Peringatkan Israel Terhadap Penundaan Mencabut Pembatasan di Jalur Gaza Hingga Kecam Internasional

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x