Denny Darko Ramal COVID-19 Akan Jadi Tragedi Monumental Dunia yang Membawa Manusia Pada Peradaban yang Besar

- 2 Juli 2021, 19:25 WIB
Ahli tarot Denny Darko
Ahli tarot Denny Darko /Instagram @_dennydarko_

LINGKAR MADIUN - Kasus virus Covid-19 semakin menghebohkan dunia, di Indonesia per hari ini mengalami angka kematian yang membludak

Seorang pakar magician Denny Darko pun turut memberikan respon melalui sinyal kartu tarotnya terkait hal tersebut

“Saya ramalkan kalau Covid-19 ini akan ada terus disini dan kita harus mulai beradabtasi,” ungkap Denny.

Baca Juga: Shio Ini akan Mendapatkan Kekayaan Finansial yang Terus Meningkat di Bulan Juli?

Ahli tarot menilai bahwa virus COVID-19 layaknya modernisasi dan pada saatnya semua orang akan terpapar  kecuali jika mereka mau mengisolasi diri.

“Saya pikir Covid-19 ini akan mirip sama modernisasi semua orang akan terpapar pada saatnya kecuali jika mereka mengisolasi diri,” ungkap Denny.

Dia mengungkapkan bahwa virus Covid-19 bukanlah untuk diperangi namun untuk diadaptasi dan manusia seharusnya bisa mengadaptasinya.

Baca Juga: Bingung Hadapi Anak Suka Jajan? Coba Lakukan 6 Hal Kreatif Ini Bisa Bikin Anak Berhenti Minta Jajan

“Mungkin saja ini tidak untuk dihindari, jangan-jangan ini tidak untuk diperangi tapi untuk diadaptasi dan manusia memang seharusnya selalu mengadaptasi,” ujar Denny.

Sementara ini kasus Covid-19 di Indonesia mengalami peningkatan, Denny pun mengimbau agar masyarakat Indonesia harus selalu siap dalam menghadapi Covid-19 yang tak kunjung berakhir serta senantiasa berpikir kritis.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x