Indigo Ungkap Mitos Wingitnya Kota Kediri Bagi Pemimpin Negeri, Sebut Ada Kekuatan Mistis Jadi Isyarat Hal Ini

- 3 Oktober 2021, 14:13 WIB
Simpang lima gumul Kediri, Jawa Timur
Simpang lima gumul Kediri, Jawa Timur /Instagram @kedirisangar/

Sabda dari Kartikayesinga tersebut masih berlaku di Kediri. Begitu pun jika ada seorang pejabat dari kota Kediri yang berani membawa harta dari Kota Kediri dengan cara yang tidak halal maka dia akan keluar dari kota Kediri dengan tidak punya apa-apa.

Indigo asal Kediri Jawa Timur Tigor Otadan menilai mengenai kabar Kota  Kediri yang disebut wingit atau angker bagi pemimpin negeri hanyalah sebuah mitos.

Baca Juga: 3 Dosa Besar Mertua Kepada Menantu yang Dibenci Allah! Astagfirullah, Banyak Terjadi Sekarang Ini

“Itu hanya mitos,” ungkap Tigor.

Hal tersebut ia sampaikan dalam sebuah acara podcast yang diunggah di kanal Youtube Program Istimewa berjudul ‘Wingitnya Kediri Untuk Para Penguasa Negeri, Berikut Penjelasan Tigor Otadan’ pada 27 September 2021.

“Ada kekuatan mistis di dalam Kediri yang pernah diramalkan Raja Jayabaya, besok kalau ada kota ini didatangi orang banyak hanya melihat satu batu yang besar bahkan akan ada kejayaan disitu” lanjut ungkapnya.

Baca Juga: 7 Hal Ini Bisa Merusak Mata Selama Covid-19, Picu Molekul Beracun Tumbuh di Mata Jadi Penyebab Kebutaan

“Kita berpikir sampai detik ini pun kita bekum tahu artinya yang dimaksud Raja Jayabaya itu batu apa,” terangnya.

Tigor menjelaskan mengenai Ramalan Jayabaya yang mengatakan jika besok terdapat batu yang dikerumuni banyak orang hal tersebut pertanda adanya detik-detik pembangunan di kota tersebut.

Baca Juga: 7 Hal Ini Bisa Merusak Mata Selama Covid-19, Picu Molekul Beracun Tumbuh di Mata Jadi Penyebab Kebutaan

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Program Istimewa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x