Indigo Terawang Awal Tahun 2022 Ada Banjir Bandang dan Kebakaran, Tigor Otadan: Segera Benahi dari Sekarang!

- 7 Desember 2021, 18:20 WIB
Ilustrasi banjir bandang seperti yang diterawang oleh indigo.
Ilustrasi banjir bandang seperti yang diterawang oleh indigo. /Pexels/ Rok Pie

Seperti diketahui, di lapangan banyak sekali gorong-gorong yang berisi sampah plastik maupun sampah kering.

Baca Juga: Subang Fakta Baru: Ada Saksi yang Diduga Belum Pulang dari Kantor Polisi, Saksi W Kepala Sekolah Yayasan?

Hal itu dikhawatirkan bisa menyebabkan kebanjiran besar apabila turun hujan lebat.

Tigor Otadan juga sarankan masyarakat agar cek saluran pembuangan air yang tersumbat.

Upaya pencegahan seperti itu lebih baik dilakukan daripada menanggulangi sesuatu sesaat setelah ada bencana banjir.

"Segera benahi gorong-gorong atau saluran pembuangan air yang kiranya macet," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: Instagram @tigorotadan08reall


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x