Asal Usul Tradisi Hari Valentine 14 Februari: Mengapa Warna Merah Muda Sering Jadi Simbol Legendaris?

- 12 Februari 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi: Asal Usul Tradisi Hari Valentine 14 Februari
Ilustrasi: Asal Usul Tradisi Hari Valentine 14 Februari /Pixabay/JillWellington

Dalam kisahnya, saat dipenjara, seorang sipir membawa putrinya yang buta bernama Julia agar belajar  kepada Valentinus mengenai Yesus.

Selama masa pengajaran, Valentinus mengajari Julia mengenai cara berdoa dan kepercayaan kepada Tuhan hingga menuntunnya untuk berdoa.

Baca Juga: Demi Kelancaran MotoGP di Sirkuit Mandalika, PLN Siapkan Skema Pengamanan Berlapis pada Pasokan Listrik

Setelah Valentinus di eksekusi, Julia pun menanam pohon almond berbunga merah muda di dekat makam Valentinus.

Karena alasan tersebut, pohon almond dan bunganya yang berwarna merah muda terang kini dianggal sebagai simbol legendaris dari cinta dan persahabatan yang abadi.

Selain warna merah muda, ada juga warna merah dan putih yang berasal dari Gereja Katolik, dimana merah adalah simbol gairah dan putih melambangkan kemurnian, kesucian, kebaikan, serta rasa hormat.***

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: YourTango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x