Bingung Pilih Capres 2024? Simak Model dan Gaya Kepemimpinan 7 Presiden Indonesia Selama Ini

- 5 September 2023, 13:35 WIB
Ilustrasi: Bingung Pilih Capres 2024? Simak Model dan Gaya Kepemimpinan 7 Presiden Indonesia Selama Ini
Ilustrasi: Bingung Pilih Capres 2024? Simak Model dan Gaya Kepemimpinan 7 Presiden Indonesia Selama Ini /Dok Setkab/

4. Presiden Abdurrahman Wahid

K.H. Abdurrahman Wahid atau biasa disapa dengan Gus Dur merupakan Presiden keempat Indonesia dengan masa kepemimpinannya hanya selama 2 tahun (1999 – 2001).

Presiden Gus Dur sendiri memiliki gaya kepemimpinan yang agamis, kebebasan yang kebablasan, Responsif – Akomodatif, tidak Pancasilais karena memihak kepada para kiai serta melarang paham Marxisme – Leninisme.

Namun, gaya kepemimpinan Gus Dur sebenarnya memiliki tujuan ingin mengedepankan toleransi antar masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Momen Jenggot Master Limbad Terbakar di Atraksi Sembur Api di Madiun Viral, Begini Kondisi Sang Pesulap

5. Presiden Megawati Soekarnoputri

Diah Permata Megawati Setiawati Soekarnoputri atau biasa disapa dengan Megawati merupakan Presiden Indonesia kelima dan Presiden wanita pertama di Indonesia.

Presiden Megawati memimpin selama 3 tahun (2001 – 2004) menggantikan Gus Dur yang pada saat itu diberhentikan menjadi Presiden.

Gaya kepemimpinan yang diperlihatkan Megawati berorientasi pada budaya ketimuran, menanamkan pemahaman anti kekerasan serta demokratis.

Baca Juga: BMKG Juanda Hari Ini: Prakiraan Cuaca 5 September 2023 Madiun, Sudah Dicek? Suhu Capai 33 Derajat Celsius

Halaman:

Editor: Ika Sholekhah Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah