NHS Covid-19 , Aplikasi Pintar Pelacak Covid Buatan Inggris

- 24 September 2020, 21:45 WIB
Ilustrasi Aplikasi NHS Covid-19
Ilustrasi Aplikasi NHS Covid-19 /Digital Health

Baca Juga: Masih Bingung Apa Itu Deals Sekitarmu ShopeePay? Simak Tips & Triknya

Baca Juga: Penelitian Ini, Buktikan Face Shield Tidak Efektif Tangkal Corona

“Jika kemudian dalam catatan seseorang dinyatakan positif Covid-19, pengguna dapat membagikan hasil tersebut secara anonim kepada pengguna lain yang ada di dekat mereka.Nantinya mereka akan menerima peringatan dan harus diisolasi selama 14 hari,” terang Matt.

Lebih lanjut, Matt menyebutkan setiap pengguna NHS Covid-19 akan mendapatkan ID secara acak untuk melindungi privasi dan mencocokan kasus di perangkat, bukan di server pusat. Adapun aplikasi ini memungkinkan setiap penggunanya untuk memesan tes Corona. Nantinya Aplikasi ini akan tersedia di online store Google dan Apple.***

 

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x