Berikut Isi Keterangan Pers Presiden Jokowi Menyikapi Presiden Prancis Macron 31 Oktober 2020

- 31 Oktober 2020, 20:36 WIB
Presiden Jokowi memberikan penyataan terkait insiden Prancis di Istana Merdeka, Sabtu 31 Oktober 2020
Presiden Jokowi memberikan penyataan terkait insiden Prancis di Istana Merdeka, Sabtu 31 Oktober 2020 /Rusman/Biro Pers Sekretariat Presiden

LINGKAR MADIUN- Indonesia juga mengecam keras pernyataan Presiden Prancis Emmanuel Macron yang menghina agama Islam dan telah melukai perasaan umat Islam di seluruh dunia dengan mengeluarkan Keterangan Pers dari Presiden Jokowi.

Hal itu disampaikan Presiden Jokowi dalam pernyataan persnya setelah acara pertemuan dengan  sejumlah pemimpin organisasi keagamaan di Indonesia membahas perkembangan dunia, khususnya terkait dengan persaudaraan antarumat beragama, di Istana Merdeka, Jakarta pada 31 Oktober 2020.

Berikut keterangan Pers Presiden Jokowi pada Sabtu, 31 Oktober 2020.

Baca Juga: Meski Saat Ini Memanas, Beginilah Sejarah Turki dan Prancis di Masa Lalu

Baca Juga: Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs West Ham: Van Dijk Belum Sembuh, Kini Fabinho Cedera

Bismillahirrahmanirrahim.

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Selamat sore,

Salam sejahtera bagi kita semuanya,

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Setkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x