Keren! Tersisa 2 Kelurahan Kota Madiun Ini Masih Masuk Zona Hijau

- 18 September 2020, 11:44 WIB
Walikota Madiun, Bapak Maidi
Walikota Madiun, Bapak Maidi /Sugeng Harianto/

LINGKAR MADIUN- Penyebaran pasien positif Covid-19 di Kota Madiun kini mulai dapat ditekan.

Dua dari 27 kelurahan di Kota Madiun yaitu Kelurahan Sukosari dan Kuncen sampai saat ini tidak ditemukannya kasus positif Covid -19 sehingga masuk dalam zona  hijau.

"Makanya yang hijau ini harus dipertahankan. Daerah yang kena covid-19 protokol kesehatannya kita ketati. Kemudian yang zona hijau jangan sampai lepas, harus semakin ketat," kata Maidi Walikota Madiun, Jumat (18/9/2020).

Baca Juga: Gelontorkan Rp 100 Juta, Pemerintah Tingkatkan Isolasi Mandiri Setara Hotel Bintang 3

Baca Juga: Diluar Dugaan, Terbanyak Positif Covid 19 Ternyata Usia Produktif

Walikota Madiun berharap warga Madiun tetap mengikuti protokol kesehatan Covid-19 dan terus meningkatkan kewaspadaan wilayah setenpat.

Sementara itu, bagi keluarahan yang sudah terdampak positif Covid-19 yang terbilang tinggi terpaksa harus melakukan lockdown lokal.

Baca Juga: Gelontorkan Rp 100 Juta, Pemerintah Tingkatkan Isolasi Mandiri Setara Hotel Bintang 3

Dengan pembatasan jam malam bagi warga melakukan aktivitas hanya samai pukul 21.00 WIB. Tidak hanya itu, operasi yustisi kemungkinan juga akan menyasar kelurahan yang kasusnya tinggi.

Halaman:

Editor: Ninna Yuniari

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x