30 Calon Terpilih Anggota DPRD Kota Madiun Ditetapkan, Ini Daftar Namanya

- 25 Mei 2024, 18:45 WIB
30 Calon Terpilih Anggota DPRD Kota Madiun Ditetapkan, Ini Daftar Namanya
30 Calon Terpilih Anggota DPRD Kota Madiun Ditetapkan, Ini Daftar Namanya /kpu tasikmalaya

LingkarMadiun.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Madiun menetapkan 30 kursi dan calon terpilih anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Madiun dalam Pemilu 2024.

Penetapan kursi dan calon terpilih anggota DPRD Kota Madiun berdasarkan Peraturan KPU (PKPU) Nomor 6 Tahun 2024 dan Keputusan KPU Nomor 503 Tahun 2024.

Berikut calon anggota terpilih DPRD Kota Madiun sesuai dengan  daerah pemilihan (Dapil) sebagaimana dirangkum LingkarMadiun.com dari laman resmi KPU Kota Madiun pada 25 Mei 2024, simak selengkapnya!

Baca Juga: SPOILER dan LINK NONTON Resmi The Atypical Family Episode 7 Tayang Malam Ini

Dapil Kota Madiun 1 (Kartoharjo)

  1. Mujiono (Perindo)
  2. Ngedi Trisno Yhusianto, S.H.,M.Hum (PKB)
  3. Dedi Tri Arifianto, S.E (Partai Golkar)
  4. Istono (Partai Demokrat)
  5. Anton Kusumo, S.H (PDI Perjuangan)
  6. Didik Yulianto,S.H (Partai Gerindra)
  7. Nur Salim,S.Pd.I (PKS)
  8. Yos Rudy Wisnu Wardhana, S.S (PSI)

Baca Juga: Daftar Skuad Italia yang Akan Mengarungi Euro 2024 di Jerman

Dapil Kota Madiun 2 (Taman A: Kel. Mojorejo, Pandean, Kejuron, Taman)

  1. Sudarmadji, S.E. (Partai Golkar)
  2. Bagus Panuntun (PSI)
  3. Agus Wiyono,S.H (PKB)
  4. H. Armaya (Perindo)
  5. Dimas Anta Karana,S.Or (PKS)
  6. Sutardi (PDI Perjuangan)
  7. Soegeng,S.H.,M.H (Partai Demokrat)

Dapil Kota Madiun 3 (Taman B: Kel. Josenan, Kuncen, Manisrejo, Banjarejo, Demangan)

  1. Dodik Danang Setiawan (PDI Perjuangan)
  2. Ganey Ringga Vabella (Partai Demokrat)
  3. Yuliana (Perindo)
  4. Hasta Hadiwiguna,S.H (PKS)
  5. Denny Djoko Purnomo (Partai Nasdem)
  6. Lanjar Agus Susilo,S.E (PSI)

Baca Juga: Resmi Dibuka! Harga Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta 28 Juni 2024

Halaman:

Editor: Ika Sholekhah Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah