Selain Berdoa, Inilah 7 Amalan Sebelum Tidur Agar Nyenyak Tanpa Mimpi Buruk

- 28 November 2020, 16:26 WIB
Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /Pixabay

Jika salah seorang diantara kalian akan tidur hendaklah mengambil potongan kain dan mengibaskan tempat tidurnya dengan kain tersebut sambil mengucapkan bismillah karena ia tidak tahu apa yang terjadi sepeninggalnya tadi. (HR Bukhari dan Muslim)

4. Matikan lampu

Matikanlah lampu lampu kalian jika kalian hendak tidur dan tutuplah pintu pintu serta tutuplah bejana serta wadah-wadah makan dan minum kalian.(HR Bukhari)

Baca Juga: 7 Tips Pijat Wajah yang Simple dan Bisa Dilakukan di Rumah, Hanya Butuh Pelembab

Baca Juga: 12 Trik Psikologi Jitu Agar Dia Jatuh Cinta Padamu

5. Membaca ayat kursi sebelum tidur

Barang siapa membaca ayat kursi ketika akan tidur maka Allah senantiasa menjaganya dan tidak akan didekati setan sampai subuh. (HR Bukhari)

6. Berbaring menghadap kanan

Berbaringlah di atas rusuk sebelah kananmu. (HR Bukhari dan Muslim)

Baca Juga: Doa Meminta Jodoh Agar Sesuai Keinginan Kita, Amalkan dan Ikhtiarkan Doa Ini

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah