Mengerikan! Inilah 9 Kekuatan Dajjal yang Menyesatkan, Penasaran? Simak Apa Saja

- 18 Januari 2021, 21:34 WIB
ilustrasi Dajjal
ilustrasi Dajjal /Ringtimes Bali Pikiran Rakyat

Selain itu, Dajjal juga bisa menyembuhkan penyakit belang-belang. Hal tersebut sesuai dengan hadits Rasulullah SAW:

“Ia (Dajjal) mampu menyembuhkan kebutaan, dan penyakit belang-belang.” (HR. Muslim)

2. Mempunyai makanan dan air

Pada masa kedatangan Dajjal, manusia dalam keadaan kelaparan dan kehausan. Sedangkan Dajjal memiliki segala bahan makanan. Manusia yang menginginkan dan minuman harus bertuhan kepada Dajjal. Hal tersebut sesuai dengan hadits Rasulullah SAW Al Mughirah bin Sjub’ah RA berkata:

“Seseorang bertanya kepada Nabi tentang Dajjal lalu Nabi SAW bersabda kepadaku: Apa kepentinganmu? Aku menjawab: “Orang-orang berkata bahwa Dajjal mempunyai bukit roti dan sungai air?” Lalu Nabi menjawab:” Itu sangat remeh bagi Allah.” (HR Bukhari dan Muslim)

3. Dajjal didukung oleh jin dan setan

Sebelum datangnya Dajjal ke bumi, banyak sudah koloninya yang terhimpun, bukan hanya golongan dari manusia, namun juga dari golongan setan dan jin. Para pasukan jin akan mendukung Dajjal sampai hari kiamat tiba. Perihal setan yang mendukung Dajjal sesuai dengan sebuah hadits:

“Bersama Dajjal Allah akan mengutus setan-setan yang mengajak berbicara pada manusia.” (HR Imam Ahmad)

4. Dapat menyuburkan tanah

Kekuatan lain yang dimiliki oleh Dajjal adalah bisa menyuburkan tanah yang tandus. Namun harus kita ingat bahwa semua hanyalah tipu daya Dajjal yang sangat berbahaya agar banyak manusia yang kuat imannya percaya kepadanya.

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra

Sumber: YouTube Islam Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah