Inilah 3 Amalan yang Dapat Memperpanjang Usia, Semoga Umur Kamu Dipanjangkan Jika Melakukan Amalan Ini

- 22 Februari 2021, 21:31 WIB
Ilustrasi dua orang lansia yang duduk berdua
Ilustrasi dua orang lansia yang duduk berdua /Pixabay/

LINGKAR MADIUN - Kematian merupakan suatu kepastian yang akan dialami oleh makhluk yang bernyawa. Namun terkait kapan kematian itu akan datang kepada setiap makhluk, hanya Allah SWT yang Maha mengetahui dan Maha menentukan.

Meski kematian adalah ketentuan yang pasti, akan tetapi waktunya bukanlah suatu yang ditentukan kepastiannya. Terdapat banyak riwayat yang menjelaskan bahwa usia manusia bisa diperpanjang atau diperpendek sesuai kehendak Allah SWT.

Menurut beberapa hadist Nabi Muhammad SAW, Allah akan memperpanjang umur orang-orang yang dikehendakinya. Namun bukan dengan cuma-cuma, karena manusia harus memiliki amalan khusus agar waktu hidupnya di dunia bisa diperpanjang oleh Allah SWT.

Baca Juga: 4 Shio Bakal Beruntung Bagai Hujan Emas, Kaya Dadakan di Tahun 2021 Menurut Zodiak Cina, Apa Anda Termasuk?

Baca Juga: Harga Cabe di Jawa Timur Naik, Paguyupan Petani Cabe Indonesia Jawa Timur, Suyono: Distributor Susah!

Berikut tiga amalan yang dapat memperpanjang umur, diantaranya:

1. Bersedekah

Begitu banyak keajaiban yang bisa didapatkan dari keikhlasan memberi kepada orang lain.

Dengan bersedekah Allah SWT tidak hanya membalas dengan menambahkan rezeki lebih kepada hamba-Nya, namun juga umur yang lebih panjang.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Cinta Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x