Mengenal Nama Para Istri Rasulullah Muhammad SAW, Berikut Kisahnya

- 12 Maret 2021, 09:42 WIB
Ilustrasi cincin pernikahan
Ilustrasi cincin pernikahan /Pixabay/qimono

 

LINGKAR MADIUN - Jika selama ini kita lebih banyak mengenal nama Khadijah dan Aisyah sebagai istri Rasulullah SAW,  ternyata dalam sejarah Islam telah tercatat 11 nama Ummul Mu'minin ,wanita pilihan yang mendampingi Nabi Muhammad. 

Siapa sajakah beliau dan bagaimana kisahnya?  Berikut nama-nama Istri Nabi Muhammad SAW :

1.  Khadijah binti Khuwailid RA. (556-619 M)

Khadijah adalah seorang saudagar kaya di tempat Rasullullah bekerja.  Nabi Muhammad SAW saat itu menikahi Khadijah dengan rentang usia cukup jauh, yakni saat Nabi Muhammad berusia 25 tahun sedangkan Khadijah 40 tahun.

Khadijah adalah istri yang paling dicintai oleh Muhammad. Bahkan  Khadijah lah yang paling mendukung Rasulullah menyebarkan agama Islam. 

Baca Juga: Keren! Pelajar Madrasah Gresik Ciptakan Bio Energi Listrik dari Limbah Pembuatan Tempe

Khadijah kemudian wafat  di Makkah pada bulan Ramadhan tahun ke-10 di awal tahun kenabian dan dikebumikan di Al-Hajun dalam usia 65 tahun

Atas kepergian Khadijah, Allah lalu mengirimkan panggilan hijrah agar Rasullullah SAW tidak bersedih lagi. 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x