Jangan Lakukan Ini! Jika Tidak Mau Melihat Almarhum Orang Tua Bersedih di Alam Akhirat,Berikut Ulasannya

- 4 April 2021, 17:11 WIB
ilustrasi orang tua.
ilustrasi orang tua. /pixabay

LINGKAR MADIUN - Jika Anda memiliki orangtua yang sudah meninggal, Anda masih punya  kesempatan berbakti kepada orang tua  dengan menghindari beberapa larangan.

Ketahuilah ada hal-hal yang jika Anda melakukannya , justru bisa membuat orang tua Anda akan bersedih di alam kubur dan di akhirat nanti

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra 4 April 2021: Keuangan Sedang Kacau, Perlu Kerja Keras dari Awal Lagi

Dari Malik bin Rabi'ah As-Sa'idi radhiyallahu 'anhu, beliau menceritakan, "Ketika kami sedang duduk bersama Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam, tiba tiba datang seseorang dari Bani Salamah."

Orang ini bertanya, "Wahai Rasulullah, apakah masih ada cara bagiku untuk berbakti kepada orang tuaku setelah mereka meninggal?" (HR. Ahmad)

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer 4 April 2021: Kesempatan Menemukan Jodoh Istimewa

Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam menjawab, "Ya, menshalatkan mereka, memohonkan ampunan untuk mereka, memenuhi janji mereka setelah mereka meninggal, memuliakan rekan mereka, dan menyambung silaturahmi yang terjalin karena sebab keberadaan mereka."

Namun disamping itu juga ada larangan yang hendaknya dihindari bagi seorang anak saat orang tuanya sudah meninggal dunia.

Baca Juga: Setiap Malam Jumat Arwah yang Telah Meninggal Akan Datang ke Rumah dengan Penuh Ratapan, Benarkah?

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x