Ingin Masuk Surga dengan Mudah? Segera Amalkan 3 Kunci Surga dari Rasulullah SAW Ini

- 20 Agustus 2021, 15:10 WIB
Ilustrasi proses menuju surga
Ilustrasi proses menuju surga /Pixabay

Tanpa amalan batiniah yang disebut dengan tauhid ini semua amal kebaikan manusia tidak ada artinya dalam kaitannya dengan keselamatan di akhirat.

Ia tidak akan masuk surga karena surga hanya diperuntukkan bagi orang-orang yang bersaksi dengan penuh keyakinannya bahwa Allah adalah Tuhan satu-satunya.

Begitu pentingnya syahadat atau bersaksi tiada Tuhan selain Allah ini sampai-sampai Rasulullah SAW menyampaikan barangsiapa yang akhir perkataan sebelum meninggal adalah tauhid maka masuklah ia ke dalam surga.

Baca Juga: Nama Tompi Mencuat di Trending Twitter, Apakah Ada Hubungannya dengan ‘Misoginis’ di Film Selesai?

2. Menegakkan Kewajiban Shalat

Kunci kedua agar bisa membaca pintu surga dan memasukinya adalah mengerjakan perintah shalat. Hal tersebut sebagaimana dijelaskan dalam sebuah hadist.

Dari Jabir RA, Rasulullah SAW bersabda:

“Kunci surga adalah shalat, sedangkan kunci shalat adalah bersuci.” (Al-Jami’u Ash-Shaghir Hal: 292)

Baca Juga: Tompi Anggap Film Selesai Revolusioner, Tompi Tidak Ingin Film Selesai Sama Nasibnya Seperti Film Lainnya

Shalat adalah kunci utama kedua setelah syahadat ia merupakan amal lahiriah sekaligus merupakan perwujudan iman kepada Allah SWT.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Tadabbur Ilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah