Ungkap Rahasia Sedekah Subuh Menurut Syekh Ali Jaber: Amalan Sedekah Terbaik

- 27 Desember 2021, 14:22 WIB
 Syekh Ali Jaber beberkan rahasia dari sedekah subuh.
Syekh Ali Jaber beberkan rahasia dari sedekah subuh. /Tangkap Layar YouTube.com / Syekh Ali Jaber

 

LINGKAR MADIUN – Belakangan banyak orang bicara mengenai sedekah shubuh atau sering orang menyebutya sedekah satu hajat.

Lantas benarkah untuk menunaikan hajat harus melakukan sedekah shubuh?

Pada dasarnya sedekah shubuh termasuk sedekah yang paling baik.

Dilansir Lingkar Madiun dari kanal Youtube Dakwah Islam, Syekh Ali Jaber sempat menerangkan keutamaan sedekah seperti berikut.

Baca Juga: 9 Keutamaan Sedekah yang Jarang Orang Ketahui, Begini Kata Ustadz Khalid Basalamah

“Mengapa saya bilang sedekah shubuh. Bukan berarti sedekah di waktu lain tidak boleh. Semua sedekah boleh, di hari apapun boleh. Namun sedekah shubuh merupakan amalan sedekah terbaik,” tutur Syekh Ali Jaber

Nabi Muhammad bersabda, “Ya Allah ganti dengan yang lebih baik orang yang berinfaq di shubuh hari.”

Sebab, disetiap waktu shubuh Allah turunkan malaikat. Tugas dari para malaikat ialah mendoakan orang yang berinfaq shubuh hari.

Baca Juga: Cocok Bagi Penderita Stroke, Ampuh Sembuh Total Setelah Rutin Minum Jus Ini Setiap Hari

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: YouTube Dakwah Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x