Kasus Subang, 11 Bulan Penyidikan Yosef Akui Dijerumuskan sebagai Pelaku Pembunuhan

- 1 Agustus 2022, 11:10 WIB
Saksi Yosef dan Danu, Bukti-bukti Ilmiah mengarah ke Yosef dan Danu, mengapa belum dijadikan tersangka
Saksi Yosef dan Danu, Bukti-bukti Ilmiah mengarah ke Yosef dan Danu, mengapa belum dijadikan tersangka /YouTube Koin Seribu 77/

LingkarMadiun.com - Kasus pembunuhan ibu dan anak Subang, masih dalam proses penyidikan.

Pasalnya kasus yang terjadi pada 18 Agustus 2021 lalu, belum ada tanda-tanda adanya penetapan dari pihak kepolisian.

Bahkan, hingga kini lebih dari 100 saksi telah diperiksa oleh pihak kepolisian. Namun, belum ada satu pun saksi yang naik statusnya sebagai tersangka.

Memasuki 12 bulan dalam proses penyidikan kasus pembunuhan ibu dan anak Subang.

Baca Juga: Audiensi PRMN Bersama Pimpinan KPU RI Bahas Generasi Milenial Jadi Aset Penting Dalam Pemilu 2024

Kompolnas telah gelar perkara, hal tersebut menandakan detik-detik penetapan tersangka kasus pembunuhan ibu dan anak Subang semakin dekat..

Melansir dari kanal YouTube @Koin Seribu 77.

Yosef selaku suami dari almarhumah ibu Tuti Suhartini dan ayah dari Amalia Mustika Ratu, dua korban pembunuhan Subang.

Yosef berharap semoga saat diumumkan dan ditetapkan nanti siapa tersangkanya sesuai dengan harapan.

Baca Juga: Berawal dari Fashion Street, Kini Citayam Fashion Week Jadi Bukti Brand Lokal Kian Dilirik dan Dicari

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x