Kenali Dini 7 Tanda Kanker Ovarium yang Perlu Diwaspadai, Merasa Kembung Hingga Sakit Punggung

- 11 Maret 2021, 13:39 WIB
Ilustrasi sistem reproduksi wanita
Ilustrasi sistem reproduksi wanita /Pexels/

Kotoran bisa menjadi sumber informasi kesehatan tubuh. Apabila terjadi perubahan kebiasaan buang air besar dari yang tadinya 1-2 kali sehari menjadi lebih 5-6 kali, maka hal tersebut bisa menjadi pertanda adanya sesuatu yang tidak baik dalam tubuh kamu.

Baca Juga: Hati-hati Jika Membeli Bawang Putih Tanpa Akar dan Batang, Bisa Jadi Diisi dengan Pemutih dan Bahan Kimia

6. Penurunan Berat Badan Secara Drastis 

Ini adalah tanda yang hampir sama pada setiap penyakit serius. Penurunan berat badan secara signifikan tanpa adanya usaha seperti diet dan olahraga. Segera periksakan diri kamu ke dokter apabila hal ini terjadi bersamaan dengan tanda yang lain.

7. Sakit Punggung 

Keinginan buang air kecil terlalu sering dan disertai dengan sakit punggung bagian bawah berkaitan dengan kanker ovarium. Segera periksa diri ke dokter apabila tanda-tanda tersebut muncul agar dapat segera teratasi. 

Demikianlah tujuh tanda dari kanker ovarium yang perlu diwaspadai. Mari kita perhatikan kesehatan tubuh kita dan terus menjaga kesehatan agar terhindar dari berbagai macam penyakit.

Semoga pembahasan ini bermanfaat serta dapat menjadi wawasan tersendiri bagi kamu ya.***

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah