8 Tanda Kekurangan Vitamin A yang Tidak Boleh Diabaikan, Berpengaruh Pada Kesehatan Mata dan Kulit

- 22 April 2021, 16:11 WIB
Ilustrasi vitamin A
Ilustrasi vitamin A /Pixabay

LINGKAR MADIUN - Vitamin A yaitu salah satu jenis vitamin larut dalam lemak yang berperan penting dalam pembentukan sistem penglihatan yang baik

Ada beberapa senyawa yang digolongkan ke dalam kelompok vitamin A, antara lain retinol, retinil palmitat, dan retinil asetat.

Baca Juga: 10 Gejala Kanker yang Paling Umum dan Sering Diabaikan, Salah Satunya Menguningnya Warna Mata

Berikut delapan tanda Anda kekurangan vitamin A yang tidak boleh diabaikan antaranya sebagai berikut:

1. Kulit Kering

Vitamin A penting untuk pembentukan dan perbaikan sel kulit. Ini juga membantu melawan peradangan karena masalah kulit tertentu 

Baca Juga: Hadiri Rakor Persiapan Idul Fitri 1442 H, Pemkab Madiun Dukung Larangan Mudik 2021

Tidak mendapatkan cukup vitamin A mungkin menjadi penyebab perkembangan eksim dan masalah kulit lainnya.

2. Mata Kering

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x