Cara Mencerahkan Wajah Secara Alami Cukup Gunakan 2 Bahan Sederhana Ini, dr Zaidul Akbar: Bikin Wajah Glowing

- 15 Januari 2022, 09:46 WIB
dr. Zaidul Akbar, ada 2 bahan alami yang bisa mencerahkan kulit wajah.
dr. Zaidul Akbar, ada 2 bahan alami yang bisa mencerahkan kulit wajah. /Tangkap layar kanal Youtube dr. Zaidul Akbar Official

Kunyit memiliki kandungan anti oksidan yang baik untuk kulit.

Tidak hanya itu, segelas air rebusan kunyit apabila diminum di pagi hari secara teratur ketika perut masih kosong ternyata memberi dampak baik.

Baca Juga: Jika Ingin Terhindar dari Penyakit Jantung, Kanker, Hingga Obesitas Sejak Dini, Cukup Rutin Minum Ini

Sebab tidak hanya memiliki kandungan anti oksidan, bumbu dapur berwarna kuning ini juga mengandung zat anti inflamasi dan anti bakteri.

Tidak sampai disitu, kandungan baik bahan rempah ini mampu melawan infeksi dalam tubuh.

Sedangkan manfaat kunyit pada perawatan wajah adalah untuk membantu mengurangi jerawat dan mampu mengatasi peradangan pori kulit.

Baca Juga: Ingin Tetap Awet Muda? Yuk Coba Konsumsi Ini Setiap Pagi Dan Rasakan Keajaibannya!

Sedangkan madu juga baik untuk menunda penuaan dini serta mampu melembabkan wajah, sehingga wajah terlihat bersih dan bersinar.

“Bisa pakai kunyit ya, kunyit itu jika dikasih madu bisa bikin kulit glowing. Kan kunyit mengandung anti oksidan,” ungkap dr. Zaidul Anwar.

Cara pembuatanya aalah mencampurkan kedua bahan tersebut kemudian oleskan pada wajah secara merata.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah