Penderita Diabetes Buka Puasa Sering Konsumsi Buah Ini, Hati-hati Sebabkan Gula Darah Tinggi

- 3 April 2022, 14:15 WIB
Resep es semangka India viral, cocok sebagai menu buka puasa.
Resep es semangka India viral, cocok sebagai menu buka puasa. /Tangkapan Layar Youtube/Puguh Kristanto Kitchen

LINGKAR MADIUN - Pada kesempatan kali ini, ada informasi bagi Anda yang menderita penyakit diabetes.

Penyakit diabetes yang dikenal sebagai penyakit gula ini, harus dikontrol secara rutin kadar gula darah di dalam tubuh penderitanya.

Pasalnya jika kadar gula darah melonjak tinggi, maka berbagai macam penyakit kronis bisa mengintai Anda hingga menderita komplikasi.

Baca Juga: 3 Zodiak Ini Memutuskan untuk Memaafkan Musuhnya Mulai 3 April 2022, Saatnya Hidup dalam Kedamaian

Terutama saat bulan puasa dimana jam makan yang berubah, pastikan bagi Anda yang menderita diabetes saat berbuka atau sahur banyak konsumsi sayur dan buah.

Tentunya sayur dan buah yang rendah indeks glikemik, seperti buah apel, jeruk, sayur brokoli, bayam, wortel dan sebagainya.

Namun, terkadang tak jarang banyak penderita diabetes sering mengonsumsi buah ini, karena memberikan sensasi segar dan melegakan tenggorokan

Buah tersebut adalah semangka.

Baca Juga: Amalkan Dzikir Ini Minimal 1 Menit, Terutama pada Bulan Ramadhan Dosa Selama 70 Tahun Diampuni?

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x