5 Tips Chatting Seru Biar PDKT Lancar Meski Pandemi

- 25 Oktober 2020, 18:07 WIB
ilustrasi chattingan
ilustrasi chattingan /pexels/Andrea Piacquadio

LINGKAR MADIUN- Di tengah keterbatasan gerak karena pandemi Covid-19, chatting jadi cara ampuh untuk berkomunikasi dengan gebetan, tapi sayangnya banyak banget yang mentok dan nggak tau mau mulai obrolan apa yang seru ke gebetan.

Tak jarang banyak dari kita mungkin mengalami kesusahan untuk mendekati seseorang yang kita kagumi akibat adanya pandemi Covid-19.

Satu-satunya solusi agar kita tetap terus berhubungan dan bisa perlahan bisa dekat, meski sedang pandemi Covid-19 adalah chatting.

Berikut tips chatting seru biar PDKT lancar, siapa tahu bisa berguna untuk harimu!

Baca Juga: Chelsea Tahan Imbang MU, Dea Gea: Seharusnya Kami Layak Raih Poin Penuh Tadi Malam

Baca Juga: UPDATE Virus Corona Dunia 25 Oktober 2020, Indonesia Bertambah 4 Ribu Kasus

  1. Hindari Pertanyaan Basa-Basi

‘Lagi apa?’, ‘Udah makan?’, jadi pertanyaan yang paling sering ditanyakan. Alih-alih jadi gebetan yang seru, kamu nggak beda sama orang tua gebetanmu. Cobalah bahas hal-hal yang menarik perhatiannya, misalnya musik, film, isu terkini, apapun yang menarik minatnya dan membuatnya bersemangat berpendapat.

  1. Gunakan Emoticon Lucu

Teks tidak selalu bisa menyampaikan emosi, maka penting untuk membuat gebetan tahu perasaanmu ketika menyampaikan sesuatu. Bahkan sekarang kalian bisa menggunakan sticker/gif untuk memperjelas ekspresi kalian.

 Baca Juga: Drama Korea Terbaru TVN ‘Start-Up’ Cetak Jumlah Penonton Tertinggi Hingga Saat Ini

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Instagram @storykale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x