Sampaikan Empati Atas Insiden KRI Nanggala-402,Wapres Ma'ruf Amin: Saya Sangat Prihatin

- 25 April 2021, 12:55 WIB
Wapres Ma’ruf Amin mengimbau masyarakat untuk salat tarawih Ramadhan 2021 di rumah bila berada di wilayah zona merah Covid-19.
Wapres Ma’ruf Amin mengimbau masyarakat untuk salat tarawih Ramadhan 2021 di rumah bila berada di wilayah zona merah Covid-19. /Instagram.com/@kyai_marufamin/

“Saya menyampaikan keprihatinan yang mendalam atas kejadian yang menimpa kapal selam KRI Nanggala 402, yang hilang kontak saat melaksanakan latihan di perairan utara Pulau Bali,” kata Wapres Ma’ruf Amin dalam keterangannya di Jakarta, Sabtu

Ma’ruf Amin juga mengirimkan doa untuk kapal selam tersebut dan untuk keselamatan seluruh awaknya.

Baca Juga: Ditemukan Bukti Otentik KRI Nanggala 402 Tenggelam , Evakuasi Medis Segera Dilakukan

Selain itu, Wapres juga mendoakan keluarga dan kerabat dari para awak kapal selam milik TNI Angkatan Laut tersebut.

“Untuk keluarga para awak kapal selam KRI Nanggala-402, semoga diberi kesabaran dan ketabahan. Sekali lagi, saya sangat prihatin,” katanya.***

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: Instagram @puspentni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah