KRI Nanggala-402 Masih Dicari, MUI: Mari Shalat Gaib untuk Awak Kapal

- 25 April 2021, 16:27 WIB
Kapal selam KRI Nanggala-402 yang telah resmi dinyatakan tenggelam dengan status on eternal patrol.
Kapal selam KRI Nanggala-402 yang telah resmi dinyatakan tenggelam dengan status on eternal patrol. /Instagram.com/@lantamal_vii

"Tetapi kalau seandainya harapan itu tidak kita dapatkan, kita mengharapkan agar kita semua terutama pihak keluarga dapat menerima musibah ini dengan penuh ketabahan dan kesabaran," ujar Anwar.

Baca Juga: BMKG Juanda Umumkan Awal Musim Kemarau 2021, Sejumlah Wilayah Jatim Ini Akan Mengalami Kemarau Lebih Dulu

Baca Juga: Gempa Majene Sulbar adalah Perulangan Gempa 1969, Benarkah? Berikut Penjelasan BMKG

Anwar juga mengutip sebuah hadits terkait musibah tenggelamnya kapal KRI Nanggala-402, yakni bahwa meninggal karena tenggelam adalah mati syahid.

"Siapa yang mati karena tenggelam maka dia mati dalam keadaan syahid. (HR Muslim 1915)".

Baca Juga: Rutinkan 3 Amalan Ringan Ini untuk Memperberat Timbangan Amal Baik di Akhirat

Sebelumnya, KRI Nanggala-402 dikabarkan melakukan kontak terakhir sebelum menyelam pada hari Rabu, 21 April 2021 pada pukul 03.00 WIB.

Tim sea rider pun masih dapat memantau posisi geladak dari haluan KRI Nanggala-402 dari jarak 50 meter pada pukul 03.30 WIB.

Baca Juga: BMKG Juanda Umumkan Awal Musim Kemarau 2021, Sejumlah Wilayah Jatim Ini Akan Mengalami Kemarau Lebih Dulu

Baca Juga: Gempa Majene Sulbar adalah Perulangan Gempa 1969, Benarkah? Berikut Penjelasan BMKG

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: ANTARA Gorontalo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah