Ternyata Ini, Pantun Ala Kemerdekaan 17 Agustus, Bisa Saling Kirim Ucapan HUT RI

- 16 Agustus 2020, 12:08 WIB
ilustrasi hari kemerdekaan/ pixabay
ilustrasi hari kemerdekaan/ pixabay /

 

LINGKAR MADIUN- Hitungan jam, sebentar lagi Indonesia akan merayakan Hari kemerdekaan yang tepat berusia 75 tahun.

Sejumlah persiapan acara upacara di Istana merdeka pun telah digelar, termasuk streaming kegiatan yang digelar untuk memeriahkan kemerdekaan meskipun di tenggah pandemi.

Tapi, meskipun kia tidak bisa merayakan langsung, kita bisa saling mengirim ucapan satu sama lain untuk memberi ucapan selamat dan merayakan bersama.

Bisa lewat ucapan selamat, kata-kata mutiara, maupun pantun yang menarik dan bisa membangkitkan semangat kemerdekan HUT RIke 7 ini.

Berikut ini contoh dan kumpulan pantun ala kemerdekaan untuk 17 Agustus 2020 yang bisa dikirimkan ke kerabat, teman atau saudara dalam HUT RI 75 tahun.

Pergi ke kota kesana kemari
Beli ikan ketemu Sehun
Yuk kita rayakan HUT RI
Selamat Hari Merdeka ke 75 tahun

Bunga kenanga kuncup terbuka
Tumbuh merekah dihisap kumbang
Indonesia sudah merdeka
Seluruh rakyat pastilah senang

Ibukota Indonesia, DKI Jakarta
Kalau Palangkaraya di Kalimantan
Nasionalismeku menyala-nyala
Melihat merah putih berkibar di sepanjang jalan

Nonton K-pop jangan berbisik
Aura bintangnya meletus-letus
Jangan cuma bebisik-bisik
Yuk nyanyi 17 Agustus

Halaman:

Editor: Ninna Yuniari

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah