Riset ITB Prediksi Tsunami dengan Tinggi 20 M Akan Terjang Pantai Selatan Jawa, Ini Penjelasannya

- 21 September 2020, 06:00 WIB
Ilustrasi Tsunami /
Ilustrasi Tsunami / /

LINGKAR MADIUN- Beberapa hari terakhir ini, Institut Teknologi Bandung (ITB) memberi prediksi peringatan kemungkinan adanya potensi tsunami di sepanjang Pantai Selatan Jawa Barat dan Selatan Jawa Timur.

Potensi akan adanya tsunami tersebut disampaikan oleh ahli dari ITB, yang juga diperkuat oleh riset dari Guru Besar bidang Seismologi di Institut Teknologi Bandung (ITB), Sri Widiyantoro.

Riset ini sendiri sudah dilakukan setidaknya selama enam tahun oleh Guru Besar dari ITB itu untuk memastikan potensi adanya tsunami, serat bagaimana membuat peringatan dini.

Baca Juga: Hasil Pertandingan PSG vs Nice: Skor 0-2, Tuan Rumah jadi Bulan-bulanan

Baca Juga: Hasil Liga Inggris Big Match Chelsea Vs Liverpool: The Reds Atasi 10 Pemain Chelsea dengan Skor 2-0

Seperti dilansir dari pikiran-rakyat.com, tinggi tsunami pun diperkirakan oleh risetnya akan mencapai 20 meter di Pantai Selatan Jawa Barat dan 12 meter di Selatan Jawa Timur.

Berdasarkan hasil riset, terdapat wilayah minim gempa yang disebut pula sebagai seismic gap.

Baca Juga: Hasil Pertandingan PSG vs Nice: Skor 0-2, Tuan Rumah jadi Bulan-bulanan

Baca Juga: Hasil Liga Inggris Big Match Chelsea Vs Liverpool: The Reds Atasi 10 Pemain Chelsea dengan Skor 2-0

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Pikiran Rakyat Jakbarnews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x