5 Tempat Wisata Menarik di Kabupaten Ngawi, Salah Satunya Air Terjun yang Mistis

- 19 Februari 2021, 11:20 WIB
5 Tempat Wisata Menarik di Kabupaten Ngawi, Salah Satunya Air Terjun yang Mistis
5 Tempat Wisata Menarik di Kabupaten Ngawi, Salah Satunya Air Terjun yang Mistis /Tangkapanlayarinstagram/@wisata_probolinggo

LINGKAR MADIUN – Kabupaten Ngawi merupakan daerah paling barat dari Provinsi Jawa Timur. Nama kabupaten ini berasal dari kata awi yang dalam bahasa Jawa Kuno diartikan sebagai bambu.

Hal ini dikarenakan, pada zaman dahulu di daerah ini tumbuh sangat banyak pohon bambu. Kabupaten yang memiliki slogan “Ngawi Ramah” ini, memiliki kekayaan alam, sejarah, dan budaya yang luar biasa.

Berikut ini Lingkar Madiun rangkum objek wisata yang wajib Anda kunjungi saat berlibur ke Kabupaten Ngawi.

Baca Juga: BMKG: Peringatan Dini Cuaca di Jawa Timur, Salah Satunya Potensi Hujan di Kab. Madiun dan Kota Madiun

Baca Juga: Curah Hujan di Indonesia di Berbagai Wilayah Berpotensi Hujan Ringan dan Sedang, Salah Satunya di Wilayah Jawa

  1. Benteng Van den Bosh

Dikenal juga dengan sebutan Benteng Pendem, merupakan sebuah bangunan peninggalan Belanda  yang terletak di Kelurahan Pelem, Kecamatan Ngawi, Kabupaten Ngawi.

Jika Anda berkunjung ke tempat ini, vibes bangunan tua akan terasa sangat kental. Di kanan kiri, Anda akan melihat bekas-bekas reruntuhan bangunan yang nampak kokoh di usianya yang tak lagi muda.

Diperkirakan berdiri sejak 1839 masehi, benteng ini menawarkan wisata sejarah yang sarat akan perjuangan bangsa.

Baca Juga: Jurusan Kedokteran Banyak Diminati? Ternyata Segini Biaya Kuliah Kedokteran di 7 PTN Favorit

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: ngawikab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x