Apakah Subsidi Kuota Masih Berlanjut pada Tahun 2021? Begini Tanggapan Kemdikbud

- 6 Januari 2021, 09:31 WIB
Ilustrasi belajar dengan subsidi kuota belajar Kemdikbud
Ilustrasi belajar dengan subsidi kuota belajar Kemdikbud /mohamed_hassan /Pixabay

LINGKAR MADIUN- Apakah subsidi kuota Kemdikbud akan disalurkan lagi pada tahun 2021? Begini penjelasan dari Kemdikbud:

Rencananya, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan melanjutkan subsidi kuota untuk para guru, siswa, dosen dan mahasiswa pada tahun 2021.

Pernyataan ini diungkapkan langsung oleh Sekretaris Jenderal Kemendikbud, Ainun Naim.

Baca Juga: Semua Formasi Guru CPNS Digantikan PPPK? Begini Penjelasan dari Kemendikbud?

Baca Juga: Kondisi Gunung Merapi saat Ini, Teramati Guguran Lava Pijar. Begini Penjelasan BPPTKG

Dirinya mengatakan bahwa subsidi kuota akan dilanjutkan mengingat sebagian sekolah dan perguruan tinggi masih memberlakukan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

"Tahun 2021 alokasi kuota internet masih akan dilanjutkan." Kata Ainun dalam konferensi pers virtual, Selasa (5/1/2021).

Akan tetapi, ia menegaskan bahwa pemberian subsidi kuota tersebut nantinya akan menggunakan metode yang berbeda dari tahun kemarin. 

Baca Juga: New York Temukan Kasus COVID-19 dengan Infeksi Virus Corona Varian Baru bukan dari Luar Negeri

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x