Inilah 5 Kampus Yang Menerapkan Kampus Hijau Di Indonesia, Adakah Kampusmu?

- 11 Januari 2021, 18:21 WIB
5 Universitas Yang Menerapkan Kampus Hijau Di Indonsia
5 Universitas Yang Menerapkan Kampus Hijau Di Indonsia /Instagram @ditjen.dikti/

LINGKAR MADIUN - Dalam setiap tahunnya, ada banyak sekali penganugerahan yang diberikan kepada Perguruan Tinggi atas dedikasi dan inovasinya. Salah satunya adalah pada akhir tahun 2020 lalu.

Pada akhir tahun 2020 lalu, UI GreenMetric telah menganugerahi beberapa Perguruan Tinggi terhijau di Indonesia. 

UI GreenMetric sendiri merupakan salah satu program dari Universitas Indonesia yang menilai universitas berdasarkan komitmen dan tindakan universitas terhadap penghijauan dan keberlanjutan lingkungan.

Baca Juga: Jangan Ragu! Inilah Zodiak Yang Memperlakukan Wanitanya Seperti Ratu

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sagitarius, Capricorn, Aquarius, Pisces Selasa 12 Januari 2021 Soal Cinta

Dilansir dari akun Instagram  Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan @ditjen.dikti, inilah beberapa Perguruan Tinggi yang mendapat penganugerahan tersebut.

Universitas Indonesia (UI)

Universitas Indonesia memfasilitasi moda transportasi umum sebagai upaya mengurangi pemakaian volume kendaraan pribadi.

Selain kebijakan yang dibuat oleh Universitas Indonesia memberikan fasilitas berupa peralatan makan yang bisa dipakai kembali di area kantin. Tujuannya adalah agar dapat mengurangi penggunaan plastik.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo, Virgo, Libra, Scorpio Selasa 12 Januari 2021 : Karier Anda Semakin Dekat

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: Instagram @ditjen.dikti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x