Fenomena Hujan Es Kembali Mengguyur Yogyakarta Hingga Membuat Pohon Tumbang, Simak Penjelasannya

- 4 Maret 2021, 13:35 WIB
Sebagian wilayah di Yogyakarta diguyur hujan es, Rabu, 3 Maret 2021 kemarin.  Hujan lebat yang disertai angin kencang juga menyebabkan pohon tumbang
Sebagian wilayah di Yogyakarta diguyur hujan es, Rabu, 3 Maret 2021 kemarin. Hujan lebat yang disertai angin kencang juga menyebabkan pohon tumbang /Twitter/@TRC_BPBD_SLEMAN.

Baca Juga: Bintang Ini Ternyata Menjadi Bintang Terjauh yang Dapat Diamati Mata Telanjang, Simak Ulasan Selengkapnya

Mengutip, Pusat Sains dan Teknologi Atmosfer dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) fenomena hujan es di dalam dunia meteorologi disebut dengan hail.

Yaitu proses kondensasi uap air lewat dingin di atmosfer pada lapisan atas freezing level.

Uap air yang dibawa oleh awan kemudian mengalami penurunan suhu udara secara tiba-tiba sehingga uap air di awan membeku.

Akibatnya karena beban terlalu besar maka turunlah hujan es disertai suhu yang lebih dingin.

Baca Juga: Ahli Tarot Terawang Bukan Agama, Penyebab Hubungan Amanda Manopo dan Billy Syahputra Kandas! Begini Kisahnya

Baca Juga: Sambut Baik Program Vaksinasi untuk PTK, Diharapkan Para Guru Tidak Ragu dan Khawatir

Fenomena hujan es yang di Yogyakarta adalah sesuatu yang wajar. Biasanya terjadi saat peralihan atau saat hujan yang hujannya masih banyak terjadi di siang dan malam hari.

Umumnya hujan ini terjadi antara pukul 13.00 – 17.00 WIB. Namun, tidak menutup kemungkinan hujan es ini terjadi di malam hari.

Hujan es sendiri lebih banyak terjadi pada peralihan dari musim kemarau ke musim hujan.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: LAPAN BPBD Jogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x