Amalan Setelah Makan untuk Memperlancar Datangnya Rezeki, Simak Penjelasan Berikut!

7 Januari 2022, 20:47 WIB
Ilustrasi uang rupiah. Amalkan ini setelah makan maka rezeki akan berlimpah. /Ahmad Taofik /Bagikanberita.pikiran-rakyat.com

 

LINGKAR MADIUN – Hidup di dunia ini sudah pasti semua orang menginginkan rezeki banyak dan berlimpah. Maka orang selalu mencari cara agar dirinya diberkahi rezeki. 

Adapun amalan agar rezeki lancar yaitu dilakukan rutin setelah makan. Dilansir Lingkar Madiun dari YouTube Esa Production, Mbah Yadi menjelasan amalan penambah rezeki. 

Dalam penjelasannya, Mbah Yadi menyebutkan rezeki akan semakin lancar dan harta melimpah.

Baca Juga: 6 Manfaat Angkat Kaki ke Tembok Selama 15 Menit, Dijamin Tubuh Anda Terasa Bugar dan Sehat Setiap Hari

Ternyata kuncinya satu yaitu rutin membaca amalan dibawah satu kali saja setelah makan. Baik itu makan siang ataupun makan malam, pada waktu setelah makan dianjurkan untuk mengamalkannya. 

Lantas, apa amalan yang disebutkan bisa manjur untuk menarik rezeki terzebut? Berikut penjelasan Mbah Yadi.

“Kenapa dibacakan setelah habis makan, karena dengan habis makan maka mantra ini akan semakin cepat dan semakin luar biasa khasiatnya,” jelas Mbah Yadi. 

Baca Juga: Waspada Bahaya Tantrum pada Anak 4 Tahun, Ketahui Penyebab hingga 6 Cara Mengatasinya, Lakukan Ini jika Parah

Sebenarnya bukan sebuah doa khusus namun permohonan tulus yang ditujukan kepada Tuhan.

Jadi, sejatinya amalan itu adalah doa tulus kepada sang pencipta. Termasuk nikmat yang diberikan bisa merasakan makan dan nikmatnya makanan. 

Oleh karena itu, amalan ini bisa dibaca sesuai keyakinan dan bahasa masing-masing individu.

Yang paling utama adalah tulus dan syukur atas nikmat dan meminta kesempatan yang sama di lain waktu. 

Baca Juga: Ternyata Begini Cara Membuat Boneka Arwah yang Sedang Viral, Simak Sejarah Awal Kemunculannya

Jika sebuah doa diulang berkali-kali setelah makan, maka, rezeki pun juga ikut mengalir layaknya doa yang telah dipanjatkan tadi.

Adapun syaratnya adalah hati sang pendoanya bersih dan yakin akan kekuasaan sekaligus kebesaran Tuhan Yang Maha Esa. 

Dari situlah, aura dan energi positif akan mengahampiri dan hidup senantiasa diberi jalan lurus.

Walaupun harus merasakan gonjangan kesulitan mencari rezeki tetapi dengan amalan doa satu serta tulus tadi. Rezeki juga akan menghampiri. 

“Kuncinya hanya disitu, yaitu kebahagiaan kita, akan menarik kebahagiaan yang lain. Rezeki yang akan kita dapatkan akan menarik rezeki yang lain” pungkas Mbah Yadi. 

 

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Tags

Terkini

Terpopuler