Penampakan pada Zaman Ini, Apakah Masih Terjadi? Simak 4 Pengungkapan Berikut

- 13 Desember 2020, 15:30 WIB
Ilustrasi fenemena langit
Ilustrasi fenemena langit /PIXABAY/StockSnap

Baca Juga: Update Kasus Covid-19 Indonesia , 47 Kabupaten-Kota Masuk Zona Merah, Simak Daftarnya

Inilah penyebab peristiwa penampakan perlu terjadi agar manusia bisa mengetahui kehendak Allah.

Dalam konteks tersebut, fungsi utama dari penampakan adalah untuk menyatakan kehendak Allah atau firman-Nya. Lalu penampakan pada zaman ini, apakah masih terjadi?

Ada beberapa kemungkinan jawaban dari pertanyaan tersebut, simak dari beberapa pengungkapan berikut ini!

Baca Juga: Nantikan! Prediksi Puncak Geminid Akan Terjadi pada 14 Desember, Hujan Meteor Terbaik Setiap Tahun

Baca Juga: Update Kasus Covid-19 Indonesia , 47 Kabupaten-Kota Masuk Zona Merah, Simak Daftarnya

1. Apakah Firman dari Allah SWT Kurang Cukup?

Apakah karena firman yang Allah SWT turunkan untuk manusia melalui Al-Kitab kurang cukup atau kurang lengkap, sehingga Allah perlu menambahkannya?

Rasanya mustahil jika dikatakan bahwa firman Allah SWT yang disampaikan oleh para Rasul dan Nabi kurang cukup sehingga perlu ditambahkan lagi pada zaman ini.

Rasul telah memperingatkan bahwa firman yang telah disampaikan dalam Al-Kitab tidak boleh ditambahkan atau dikurangi. Karena itu, alasan pertama tidak bisa diterima sebagai alasan akan perlunya penampakan pada zaman ini.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Buku Bahaya Ramalan VS Dahsyatnya Nubuat dan Penglihatan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah