Inilah 5 Filosofi Hidup Orang Jawa yang Bisa Bikin Hidup Sukses, Kaya, Bahagia dan Bermakna

- 27 Desember 2020, 18:13 WIB
Jangan Menyapu Malam Hari, 5 Pantangan Orang Jawa Ini Harus Kamu Tahu!
Jangan Menyapu Malam Hari, 5 Pantangan Orang Jawa Ini Harus Kamu Tahu! /pixabay/masbet

LINGKAR MADIUN - Kita tentunya menyadari bahwa banyak orang Jawa sukses di perantauan, entah itu sebagai seniman, ilmuwan, penulis, atlet, musisi dan masih banyak lagi.

Salah satu rahasia kesuksesan tersebut adalah filosofi hidup yang dijadikan pedoman dari lahir sampai meninggal. Filosofi hidup tersebut sangat bermanfaat dan bisa kamu terapkan dalam kehidupan sehari-hari meskipun kamu bukanlah orang Jawa.

Berikut terdapat lima filosofi hidup orang Jawa yang bisa  kamu terapkan agar hidup kamu lebih kaya, bahagia, dan bermakna, diantaranya:

Baca Juga: Tingkatan Santet yang Harus Kamu Ketahui, Bisa Menyakiti Korban Tanpa Menyentuh

1. Wong Jowo kui gampang ditekuk-tekuk (Orang Jawa mudah ditekuk/fleksibel)

Kebanyakan orang Jawa memiliki karakter luwes dan mudah berbaur dengan suku-suku lainnya. Filosofi ini sangat penting, karena kita harus bisa menyesuaikan diri dan beradaptasi dimanapun kita berada.

Ketika kita mendapatkan penerimaan, memiliki relasi yang banyak, disukai banyak orang, maka kehidupan sosial kita pun akan jauh lebih mudah.

Baca Juga: Murah & Mudah Didapatkan, Tanaman Hias Ini Mampu Menghalau Ilmu Hitam, Simak Penjelasannya

2. Nrimo ing pandum (Menerima pemberian dengan ikhlas)

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Instagram @pakarkejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x