Hindari Macam-Macam Perkataan Ini Saat Anak Takut, Orang Tua Harus Peka

- 11 Mei 2022, 09:15 WIB
Ilustrasi orang tua sedang membentak anak
Ilustrasi orang tua sedang membentak anak /Pixabay.com/

LINGKAR MADIUN – Sebagai orang tua haruslah peka kepada si buah hati. Mereka harus mengajarkan sebuah etika untuk melatih keberaniannya.

Hal ini supaya anak dapat percaya diri dan selalu siap menghadapi masalah yang ditimpanya.

Makanya sebagai orang tua haruslah berhati-hati dalam berkata maupun setiap ucapan yang dilontarkan.

Karena dengan perkataan kotor nantinya malah akan menimbulkan anak-anak merasa kurang diperhatikan.

Apalagi bila orang tua justru berkata yang membandingkan si anak dengan orang lain, itu merupakan salah besar.

Baca Juga: Inilah Ramalan Orang yang Lahir di Bulan Mei, 2 Zodiak Ini Punya Keistimewaan Tersendiri, Anda Salah Satunya?

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @parentalk.id sebuah perkataan merupakan jurus mujarab orang tua kepada anak.

Makanya orang tua harus menjaga sikap untuk penuturan kepada anak. Oleh sebab itu hindari perkataan seperti.

Gak Apa-apa, Jangan Takut, Adik kamu aja gak takut, masa gitu takut, kamu penakut banget

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x