K-Drama Reborn Rich Dikritik karena Penggunaan Efek Filter pada Song Joong Ki

- 25 November 2022, 07:25 WIB
K-Drama Reborn Rich dikritik usai beri penggunaan efek pada Song Joong Ki
K-Drama Reborn Rich dikritik usai beri penggunaan efek pada Song Joong Ki /Soompi/

LingkarMadiun.com – Drama Korea terbaru, Reborn Rich mendapatkan banyak kritik dari penonton.

Pasalnya efek filter yang digunakan pada Song Joong Ki dinilai terlalu berlebihan.

Penggunaan filter merupakan hal yang wajar pada drama Korea.

Penggunaan filter pada drama Korea digunakan untuk membantu menambah mood atau estetika.

Baca Juga: Mengenal 7 Makhluk Mitologi Mengerikan di Jepang yang Terinspirasi oleh Anime, Nomor 2 Sangat Populer

Terkadang penggunaan filter bertujuan untuk memberikan efek menghaluskan kulit para pemainnya.

Dilansir LingkarMadiun.com dari laman koreaboo.com, menurut media Korea iNews24, penonton mengaku tidak tertarik dengan filter tebal yang digunakan pada aktor Reborn Rich tersebut.

Filter tersebut digunakan untuk menghaluskan kerutan dan kulitnya.

Baca Juga: Resmi! Ola Solbakken Dikontrak AS Roma dari Bodo Glimt

Namun, penonton menganggap filter yang digunakan pada Song Joong Ki berbeda dengan aktor lainnya.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x