7 Lagu K-Pop Berhasil Selamatkan BTS, WINNER, Simak Ulasannya Berikut Ini

- 2 November 2020, 13:15 WIB
member bts/koreaboo
member bts/koreaboo /

LINGKAR MADIUN - Tidak semua grup K-Pop menemukan kesuksesan hingga akhir karirnya, meski di awal karir mereka berjaya. Namun, kurangnya dana atau popularitas bisa menyebabkan grup K-pop bubar.

Dilansir dari koreaboo, terkadang ketika grup-grup tersebut berada di ambang pembubaran merilis satu lagu dapat mengembalikan popularitas mereka. Seperti 7 lagu berikut ini:

1. "Bar Bar Bar" oleh Crayon Pop

Lagu ini viral di musim panas 2013, Crayon Pop merupakan girl group yang awalnya tidak dikenal dan bahkan harus melakukan pertunjukan di jalanan untuk mendapatkan perhatian. Jika mereka melanjutkan di jalan yang sama, mereka kemungkinan besar akan bubar.

Namun semua itu terselamatkan, ketika "Bar Bar Bar" keluar, lirik yang catchy dan berulang-ulang bersama dengan tarian dan pakaian yang dapat dikenali membantu mendorong lagu tersebut, dan dengan demikian Crayon Pop, menjadi terkenal. 

Baca Juga: Mengenal Bunga Anggrek Cymbidium, Simak Ulasannya Berikut Ini

2. "Up & Down" oleh EXID

EXID yang hampir bubar juga terselamatkan dengan lagu "Up & Down". Meski tidak langsung menjadi perhatian publik. Konon, hanya beberapa hari lagi dari pembubaran grup ini, saat itu mereka tiba-tiba diundang kembali ke berbagai acara musik dan variety show untuk mempromosikan lagu itu lagi. Mereka terselamatkan berkat fancam Hani atas lagunya, yang menjadi viral.

3. "Be Mine" oleh INFINITE

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Koreaboo


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x