Trump Tetap Yakin Menang dan Tidak Percaya Hasil Suara Elektoral di Pilpres Amerika

- 8 November 2020, 11:31 WIB
Donald Trump.
Donald Trump. // Pixabay/Geralt /

LINGKAR MADIUN- Setelah nilai electoral vote Donald Trump terkalahkan oleh Biden, akhirnya ia pun mengunggah cuitan-cuitan ketidakpercayaan nilai tersebut dan tetap yakin menjadi pemenang.

Trump masih mengungkapkan kecurangan perhitungan suara yang sebelumnya juga pernah ia katakan.

Dia merasa masih yakin sebagai pemenang dan perhitungan tersebut tidak benar bahwa skor Biden unggul melebihi 270 poin.

Hal ini diungkapkannya pada tanggal 8 November 2020 pada pukul 04.53 WIB.

Baca Juga: Joe Biden Menangi Pilpres Amerika 2020 Lawan Donald Trump, Ini Hasil Perolehan Joe Biden

Baca Juga: Menangi Eletoral Vote Pilpres Amerika, Biden: Akan Jadi Presiden Untuk yang Memilih Maupun Tidak

Trump terlihat sangat marah atas hasil tersebut sebab pada cuitannya kali ini ia menggunakan huruf kapital semuanya serta menimbulkan berbagai komentar dari para warganet.

"PENGAMAT TIDAK DIPERBOLEHKAN KE RUANG PENGHITUNGAN. SAYA MEMENANGKAN PEMILIHAN, MENDAPAT 71.000.000 SUARA HUKUM. HAL-HAL BURUK YANG TERJADI YANG TIDAK DIPERBOLEHKAN OBSERVER KAMI UNTUK MELIHAT. TIDAK PERNAH TERJADI SEBELUMNYA. JUTAAN BOLA MAIL-IN DIKIRIM KE ORANG YANG TIDAK PERNAH MEMINTA MEREKA!," tulis Trump

Tidak hanya itu saja, ia merasa suara resmi yang masuk untuk dirinya merupakan nilai yang paling besar sebagai presiden Amerika.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Twitter AP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x