Akhirnya Pemkab Madiun Kembali Menggelar Lomba Inovasi dan Teknologi, Terbuka bagi Masyarakat Umum dan ASN

- 4 April 2022, 09:45 WIB
Pemkab Madiun gelar lomba Inotek (Inovasi dan Teknologi).
Pemkab Madiun gelar lomba Inotek (Inovasi dan Teknologi). /Instagram @pemkabmadiun

LINGKAR MADIUN – Akhirnya Pemerintah Kabupaten Madiun dan sekitarnya kembali menggelar Lomba Inotek.

Inotek adalah Lomba Inovasi dan Teknologi yang terbuka bagi masyarakat Umum dan ASN.

Hal ini diwujudkan oleh pemerintah kabupaten Madiun adalah demi mewujudkannya dan peningkatan upaya pelayanan masyarakat.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Sudah Daftarkan SD untuk Sang Putri, Ameena, Atta Halilintar Terkejut Sembari Katakan Ini!

Dilansir Lingkar Madiun dari Instagram @pemkabmadiun, lomba ini akan diadakan untuk memotivasi Perangkat Daerah.

Hal itu betujuan untuk berkreasi dalam melayani masyarakat dan memberikan apresiasinya khusus innovator di wilayah Kabupaten Madiun.

Lomba Inotek ini rencananya akan digelar di Aula Badan Perencanaan pembangunan Daerah. Dimana akan dipimpin oleh Evy Diah selaku ketua Inotek.

Baca Juga: 4 Zodiak Cocok Menjadi Mentor Luar Biasa dan Mampu Menularkan Kesuksesan yang Brilian

Terdapat ada 17 Inovator dari masyarakat umum yang telah terseleksi dan 15 inovator dari perangkat Daerah.

“Semoga Lomba Inotek 2022 ini dapat bermanfaat bagi Kabupaten Madiun dan nanti akan mewakili Lomba Inovasi tingkat Provinsi Jawa Timur. Lomba ini merupakan sinergi pemerintah daerah dan masyarakat dalam menyuseskan pemulihan ekonomi nasional di era pandemi Covid-19 serta masyarakat Kabupaten Madiun era digital 4.0 dan sosial 5.0,” ungkapnya.

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x