E-INOBUS, Bus Listrik Karya Anak Negeri yang Siap Diproduksi PT INKA

- 2 November 2020, 07:00 WIB
E-Inobus,  Bus Listrik yang siap diproduksi PT INKA
E-Inobus, Bus Listrik yang siap diproduksi PT INKA /dok. PT INKA

Baca Juga: Gempa Kembali Guncang Saumlaki Maluku Berkekuatan Magnitudo 6,3

Dalam hal ini Agung menyatakan PT Industri Kereta Api (INKA) siap memasarkan bus listrik E-Inobus buatan anak negeri tersebut.Terlebih sudah ada himbauan dari pemerintah untuk mentransformasi moda transportasi yang lebih ramah lingkungan. 


"Rencananya, perpres yang baru untuk angkutan dalam kota nantinya sebisa mungkin menggunakan bus listrik. Jadi, kami telah mempersiapkan diri untuk itu," tutur Agung.

Baca Juga: Eks Pemain MU Berbatov Ungkap MU Calon Juara Liga Inggris Terlalu Dini

Meski belum diproduksi secara massal, Agung menyebutkan bahwa bus listrik E-Inobus bahkan sudah dilirik oleh beberapa pihak, seperti Pemerintah dari negara Kongo dan Perusahaan Daerah Pemprov Bali.

"Saat ini yang sudah ada pesanan dari Kongo tidak tanggung-tanggung ada 360 unit. Mereka sangat tertarik dengan bus listrik ini saat berkunjung ke INKA beberapa waktu lalu. Selain itu Perusahaan Daerah Pemprov Bali juga sudah kontrak," pungkasnya.***

 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x