10 Golongan Calon Penghuni Surga, Salah Satunya Orang yang Takut Saat Menghadap Tuhan

- 28 Januari 2021, 12:00 WIB
10 Golongan Calon Penghuni Surga, Salah Satunya Orang yang berbuat Baik
10 Golongan Calon Penghuni Surga, Salah Satunya Orang yang berbuat Baik /Pixabay

Baca Juga: Inilah Karakter Anak Milenial yang Perlu Dimiliki Untuk Meraih Cita-citanya, Selengkapnya

  1. Orang-orang yang terdahulu (masuk islam) yang didekatkan kepada Allah

Allah berfirman: Dan orang-orang yang paling dahulu beriman, merekalah yang paling dulu (masuk surga).

Mereka itulah orang yang didekatkan (kepada Allah). Berada dalam surga keni’matan. (TQS al-Waqiah [56]: 10 –12)

  1. Ashhabul Yamin

Orang-orang yang menerima buku catatan amal dari sebelah kanan.

Allah berfirman: Dan golongan kanan, alangkah bahagianya golongan kanan itu.

Berada di antara pohon bidara yang tidak berduri, dan pohon pisang yang bersusun-susun (buahnya).

Baca Juga: 6 Karakter Wanita Idaman Para Pria Introvert, Kamu Salah Satunya? Cek Disini

Baca Juga: Gunung Merapi Meletus, Luncurkan Awan Panas 36 Kali

Dan naungan yang terbentang luas, dan air yang tercurah, dan buah-buahan yang banyak, yang tidak berhenti (buahnya) dan tidak terlarang mengambilnya.

Dan kasur-kasur yang tebal lagi empuk.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x