Setiap Malam Jumat Arwah yang Telah Meninggal Akan Datang ke Rumah dengan Penuh Ratapan, Benarkah?

- 4 April 2021, 13:02 WIB
Ilustrasi arwah
Ilustrasi arwah /Stefan Keller

Ketika Allah membangkitkannya dari kubur, tidak ada sesuatu pun yang menakutkannya melainkan Allah palingkan darinya dengan perantaraan malaikat hingga dia masuk surga."

Selain membaca surah Al-Qadr, bacalah pula surah Al-Fatihah, surah Al - Falaq, An-Nash dan ayat kursi masing masing tiga kali

Baca Juga: Resmi Sah Jadi Suami Istri! Inilah Profil Biodata Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Begini Kisahnya

Ibnu Tawus berkata, "Jika engkau berada di tengah kuburan kaum mukmin, maka bacalah surah Al - iklash sebanyak 11 kali, dan hadiakan pahalanya untuk mereka ( para penghuni kubur). Allah SWT akan memberi pahala kepada orang yang membaca surah Al - Iklas sebanyak jumlah yang dimakamkan ditempat tersebut."

Dalam Kitab Jami'ah Akbar, dimuat sebuah riwayat yang berasal dari sahabat Rasulullah yang menerangkan bahwasannya beliau telah bersabda:

Baca Juga: Pembelajaran Tatap Muka Akan Segera Dilaksanakan, Pemerintah Keluarkan Mekanisme Pelaksanaannya

"Berikanlah hadiah kepada orang-orang yang telah meninggal dunia, "para sahabat bertanya, "apa yang harus kami berikan kepada orang-orang yang telah meninggal dunia? Beliau menjawab, "sedekah dan doa."

Rasulullah juga bersabda,

"Sesungguhnya roh orang-orang mukmin itu setiap hari Jumat mendatangi langit dunia (dan berada) di depan rumah mereka. Masing-masing mereka memanggil anggota keluarganya dengan penuh ratapan sambil menangis,"

"Wahai keluargaku, wahai anak-anaku, wahai ayahku, wahai ibuku dan kerabatku. Kasihanilah kami, semoga Allah merahmati kalian. Kasihanilah kami dengan (mengeluarkan sedekah berupa) dirham (uang), roti (makanan), atau pakaian. Semoga Allah SWT memberi kalian pakaian dari surga."

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah