Ingin Rumah di Datangi Malaikat Agar Diberikan Rahmat? Begini 5 Caranya, Salah Satunya Menuntut Ilmu

- 20 Juni 2021, 19:53 WIB
Ilustrasi belajar. Ingin Rumah di Datangi Malaikat Agar Diberikan Rahmat? Begini 5 Caranya, Salah Satunya Menuntut Ilmu.
Ilustrasi belajar. Ingin Rumah di Datangi Malaikat Agar Diberikan Rahmat? Begini 5 Caranya, Salah Satunya Menuntut Ilmu. /Pixabay.com/Sasin Tipchai/

LINGKAR MADIUN - Rumah akan diberkahi jika didatangi oleh malaikat.

Selain itu keberadaannya di dalam rumah juga akan menentramkan hati pemilik rumah.

Namun mengundang malaikat Allah tidak semudah mengundang manusia.

Berikut, 5 cara mengundang malaikat ke rumah:

Baca Juga: Selain Beri Nafkah, Inilah 3 Ciri Suami yang Mampu Membawa Keluarganya Masuk Surga! Simak Ulasannya

Baca Juga: Mulai Pekan Depan Belanda Hapus Sebagian Aturan Penggunaan Masker! Begini Alasannya

1. Pastikan rumah bersih dan rapi
Cara pertama yang harus dilakukan rumah bersih dari najis.

Hal ini sangat penting karena pada dasarnya Allah mencintai kebersihan.

Sehingga malaikat yang paling taat juga mengikuti sifat serupa.

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: YouTube Islam Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x