4 Ancaman Bagi Orang yang Sering Menunda Shalatnya! Salah Satunya Masuk ke dalam Ghayyu dan Wail

- 1 Agustus 2021, 21:22 WIB
Ilustrasi ibadah shalat
Ilustrasi ibadah shalat /Pexels

LINGKAR MADIUN- Allah SWT memerintahkan hamba-Nya untuk shalat di awal waktu, namun banyak sekali manusia yang menunda-nunda ibadah tersebut dengan berbagai alasan duniawi tanpa ada udzur tertentu yang dibenarkan oleh syariat.

Bahkan kebiasaan menunda shalat sudah menjadi rutinitas yang mendarah daging dalam keseharian. Padahal shalat termasuk perkara agama yang paling penting setelah iman, sehingga yang meremehkan tindakan yang membahayakan keimanan.

Baca Juga: Mengenal Sosok Nashir Efendi di Mata Ketua Umum PW IPM Jawa Timur

Berikut ancaman bagi orang-oang yang suka menunda shalatnya, diantaranya:

1. Allah SWT Berikan Ancaman Neraka

Diantaranya akan dimasukkan ke dalam ‘Ghayyu dan Wail’ yang merupakan lembah-lembah yang berada di neraka jahanam.

Ghayyu merupakan lembah yang berbau sangat busuk yang sangat jauh kedalamannya  dan berisikan nanah dan darah.

Sedangkan Wail adalah lembah di neraka jahanam yang sendainya gunung di dunia dijatuhkan ke dalamannya, maka akan hancur lebur karena panasnya.

Baca Juga: 3 Zodiak Kesayangan Dewi Fortuna Selama Bulan Agustus 2021, Pundi-pundi Rupiah Semakin Mengalir Deras

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Cinta Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x