Jangan Tidur dengan Rambut Dikuncir Saat Malam Hari Jika Tak Ingin Hal Merugikan Ini Terjadi! Simak Alasannya

- 6 Maret 2021, 18:51 WIB
Ilustrasi perempuan dengan rambut dikuncir ekor kuda
Ilustrasi perempuan dengan rambut dikuncir ekor kuda /Pixabay/

LINGKAR MADIUN- Membenamkan diri di tempat tidur setelah hari yang panjang dan melelahkan memang sangat nyaman.

Bagi sejumlah wanita mungkin memiliki kebiasaan rutin sebelum tidur dengan menguncir rambut. 

Namun, perlu kamu ketahui kebiasaan menguncir rambut tersebut ternyata lebih banyak mendatangkan bahaya daripada manfaatnya.

Baca Juga: Segera Periksa ke Dokter! Jika Anda Memiliki 4 Gejala Ini, Mungkin Ginjal Anda Dalam Masalah Besar

 

Berikut dampak yang ditimbulkan akibat sering menguncir rambut :

Memicu Kerontokan 

Kamu yang berambut panjang mungkin beranggapan, tidur dengan kuncir ekor kuda akan mencegah rambut kusut dan rusak.

Ternyata justru sebaliknya, hal ini memicu rambut rontok, dan bahkan bisa menyebabkan kondisi kesehatan yang disebut dengan traction alopecia atau kerontokan bertahap. 

Halaman:

Editor: Yeha Regina Citra Mahardika

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x