Wajib Tahu! Tidak Semua Orang Bisa Melakukan Teknik Proning, Berikut Ini Orang-orang yang Dilarang Melakukan

- 1 Agustus 2021, 10:40 WIB
Wajib Tahu! Tidak Semua Orang Bisa Melakukan Teknik Proning, Berikut Ini Orang-orang yang Dilarang Melakukan.
Wajib Tahu! Tidak Semua Orang Bisa Melakukan Teknik Proning, Berikut Ini Orang-orang yang Dilarang Melakukan. /PIXABAY/charlykushu

LINGKAR MADIUN - Teknik proning adalah teknik yang bisa digunakan sebagai pertolongan pertama ketika saturasi oksigen pasien Covid-19 turun di bawah 94 persen dan tidak memiliki tabung oksigen.     

Teknik proning sangat mudah dilakukan oleh siapa pun, karena hanya perlu mengatur posisi berbaring pasien Covid-19.

Ada tiga cara untuk melakukan teknik proning. Pertama, tempatkan pasien pada posisi tengkurap selama 30 menit, kemudian letakkan bantal di bawah leher, di bawah panggul, dan di bawah tulang kering kaki.

Baca Juga: Update Perolehan Medali Olimpiade Tokyo 2020: China Makin Kokoh di Puncak, Indonesia Terjun Bebas

Baca Juga: Manfaat Pernapasan Diafragma Mampu Manajemen Kecemasan dan Stres Efektif

Kedua, tempatkan pasien dalam posisi miring ke kanan selama 30 menit dengan meletakkan bantal di bawah leher, pinggul, dan dijepit kedua kaki.

Ketiga, tempatkan pasien dalam kondisi bersandar menggunakan bantal selama 30 menit.

Namun, teknik proning ini ternyata tidak bisa diterapkan untuk semua orang. Menurut Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA), ada beberapa orang yang dilarang melakukannya.

Baca Juga: Pemanah asal Korea Selatan Dibully Pasca Raih Medali Emas Olimpiade Tokyo 2020, Ternyata Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Khoirul Ma’ruf

Sumber: kemenpppa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x